Cara ampuh unblock website yang di blokir – Pernahkah sahabat blogger ketika masuk website tapi terblokir? yups pasti pernah apalagi website yang itu (nyengir) pasti yang keluar internet positive itu menandakan bahwa website yang dikunjungi terblokir oleh pihak internet positive, lalu bagai mana cara ampuh unblock website yang di blokir agar terbuka dalam arti bisa di akses, kali ini saya akan memberikan sedikit tips, tips ini untuk pengguna smartphone android.
Sebenarnya buat pengguna desktop or PC juga bisa membuka gerbang yang terblokir tersebut caranya tinggal cari aplikasinya banyak bertebaran di internet tinggal search aja langsung ketemu di antaranya bisa menggunakan aplikasi hide ip atau menggunakan vpn. Tapi sekarang saya tidak membahas tentang itu yang akan di bahas sekarang yaitu sebuah aplikasi yang bernama psiphone, aplikasi ini berfungsi untuk membuka gerbang yang terblokir, apa saja persiapannya.
Cara ampuh unblock website yang di blokir
1. Cara ampuh unblock website yang di blokir menggunakan VPN
Jaringan VPN atau Proxy Virtual memungkinkan sobat untuk menghubungkan perangkat dengan menggunakan koneksi melalui internet. VPN membolehkan sobat untuk mengakses website yang diblokir dari smartphone sobat ataupun jaringan yang terpaang di rumah , apabila sobat menggunakan aplikasi Vpn secara otomatis akan mengganti IP yang sesungguhnya dengan menggunakan IP yang berada di luar Indonesia.
Setelah mendapatkan IP yang berbeda sekarang sobat sudah bisa men-download aplikasi, ataupun untuk membuka situs yang diblokir di negara kita, atau menggunakannya sebagai cara untuk membuka blokir situs yang berada di sekitar sekolah atau kampus.
VPN bertindak sebagai sebuah terowongan yang mengubah data yang sulit bagi siapa pun untuk mengendus dan mengenali siapa sobat dan dari mana internet itu terhubung. Ada banyak layanan VPN gratis/murah yang dapat digunakan dan menikmati pengalaman internet yang terganggu. Selain melewati batas sensor, VPN juga membuat sambungan terenkripsi atau terlindungi dan memastikan bahwa tak seorang pun dapat mengambil data sobat.
1. Download aplikasinya di playstore
2. Setelah terinstal buka aplikasinya maka akan ada peringatan tinggal ceklis saja “Itrust…..”
3. Setelah mengikuti no 2 cari tab option pilih – – best performane–agar stabil koneksinya terus ceklis “tunnel whole device” note “opsi ini berlaku untuk android 4.0 keatas. setelah itu klik start.
4. Selamat website yang terblokir sekarang sudah bisa
di akses .
2. Menggunakan situs proxy
Pada beberapa lingkungan profesional, Pemilik atau admin memberi batas-batas tertentu, seperti di lingkungan sekolah ataupun kampus dan biasanya di lingkungan kantor yang biasanya membatasi akses sobat ke beberapa situs web tertentu seperti video streaming, jaringan sosial, atau bahkan personal email. Kadang-kadang, terkadang perlu cara untuk mengakses website yang diblokir dan dalam situasi tersebut, situs proxy bertindak sebagai metode penyelamatan.
Namun, perhatikan bahwa dengan cara menggunaka situs proxy untuk unblock sebuah situs tidak seaman VPN. Jadi, jika sobat benar-benar ingin browsing-browsing secara rahasia di lingkugan tertentu, maka gunakanlah metode no satu yaitu menggunakan VPN.
Di web, ada ratusan situs proxy yang membuat pengalaman internet sobat menjadi ‘tak dibatasi’. Situs web proxy menjadi moderator antara pengguna dan server situs. Situs yanag diblokir dari oleh ISP ataupun pemerintah, memungkinkan sobat bisa untuk membuka akses situs web yang di blokir tersebut. Untuk mendapatkan situs web proxy untuk membuka situs yang diblokir, silahkan melakukan pencarian dengan menggunakan Google ataupun Bing atau bisa menggunakan situs www.spysurfing.com.
3. Gunakan IP langsung untuk membuka akses website yang di blokir
Setiap URL pada situs web masing-masing memiliki alamat IP dan pemerintah memblokir situs mungkin hanya URL atau domain-nya saja bukan IP dari websitenya. Untuk mendapatkan alamat IP untuk setiap situs web, Sobat hanya melakukan perintah ping “domain (dot) com” pada Command Prompt. Dengan cara menggunakan IP langsung adalah cara sederhana untuk mengakses website yang diblokir di wilayah sobat. Namun, jika pemilik atau pemerintah tidak memberi akses untuk memanggil IP secara langsung, maka cara ini menjadi sia-sia.
Contoh ISP saya memblokir situs Facebook, yang perlu sobat lakukan adalah membuka command prompt atau CMD pada komputer sobat. Sekarang ketik “ping www.facebook.com” dkemudian tekan Enter. Maka akan ada “reply” dari situs tersebut berupa IP “157.240.7.35”. Sekarang masukkan alamat IP di browser pada bagian “address bar” lalu tekan Enter maka secara otomatis situs yang di blokir akan muncul.
11. Menggunakan browser TOR
Jika sobat sangat memerlukan privasi tanpa di awasi, mungkin sebagian dari sobat sudah mengetahui atau pernah memakai browser Tor. Dengan menggunakan browser ini sobat bisa mengakses situs yang di blokir jika diatur dengan benar.
Dalam banyak kasus, sobat dapat membuka situs yang diblokir di lingkungan sekolah atau kantor dengan aman tanpa harus kwatir mengenai privasi. Menggunakan browser Tor adalah metode yang paling kuat untuk membuka blokir sebuah situs. Karena browser ini biasanya digunakan khusus untuk membuka situs terlarang seperti dark web atau bisa juga di katakan deep web, yang biasanya di sana terjadi transaksi ilegal.